Jumat, 07 November 2014

Cara Mencrack Mikrotik 5.20 yang Trial di VMware Dengan Menggunakan WinBox


1. Sebelumnya saya sudah posting tentang cara menginstall Mikrotik 5.20 diVMware (Bisa cek DISINI), dan software WinBox (Bisa cek DISINI). Kali ini saya akan jelaskan tentang mencrack Mikrotik 5.20 tersebut dengan bantuan Winbox. Perlu diketahui ISO yang saya share sudah lengkap dengan lisensinya jadi tinggal crack saja. Pertama edit dahulu VMware supaya bisa connect dengan WinBox, klik Edit virtual machine settings di VMwarenya.

2. Pada menu virtual machine settings pilih tab Hardware dan klik Network Adapter. Pada menu Network Connection (sebelah kanan) centang Host-only: A private network shared with the host, kemudian klik OK.

3. Hidupkan Virtual machinenya dengan klik Power on this virtual machine.

4. Beralih pada Winbox, jalankan aplikasi WinBoxnya. Jika belum punya Winbox, anda bisa mendownloadnya KLIK DISINI
5. Pada kolom Connect To klik browse (...) untuk mencari MAC Address Mikrotik.
6. Klik Mac Address tersebut dan klik connect
7. Akan masuk dalam menu WinBox, dan akan muncul pemberitahuan bahwa Mikrotik masih Trial. Kemudian klik License...
8. Pada menu License, klik Import Key...
9. Masukkan key Pada ISO yang sebelumnya sudah diextract.
10. Muncul pemberitahuan untuk reboot, klik Yes. Kemudian klik OK
11. Mikrotik 5.20 pada VMware otomatis akan reboot dan silahkan login. Selamat Mikrotik anda sudah Full Version
Sebelum di Crack
Sesudah di Crack


0 komentar:

Posting Komentar